• Redaksi & Manajemen
  • Kontak
  • Iklan & Advetorial
  • Pedoman Media Siber
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
Jumat, 9 Mei 2025
IKAEN ID
  • Home
  • Nasional
  • Daerah
    • Bulungan
    • Tarakan
    • Nunukan
    • Malinau
    • Tana Tidung
  • Internasional
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Ekonomi
  • Budaya
  • Pendidikan
  • Opini
No Result
View All Result
  • Home
  • Nasional
  • Daerah
    • Bulungan
    • Tarakan
    • Nunukan
    • Malinau
    • Tana Tidung
  • Internasional
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Ekonomi
  • Budaya
  • Pendidikan
  • Opini
No Result
View All Result
IKAEN ID
No Result
View All Result
  • Home
  • Nasional
  • Daerah
  • Internasional
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Ekonomi
  • Budaya
  • Pendidikan
  • Opini
Home Daerah

Tidak Pasang Target 100 Hari Kerja, Zainal-Ingkong Fokus Wujudkan Konektivitas Antar Wilayah Kaltara

by Admin
22/02/2025
in Daerah, Nasional
A A
0
Tidak Pasang Target 100 Hari Kerja, Zainal-Ingkong Fokus Wujudkan Konektivitas Antar Wilayah Kaltara

SIAP MEMBANGUN: Zainal A. Paliwang – Ingkong Ala, Gubernur dan Wakil Gubernur Kaltara periode 2025-2030. Foto: DKISP Kaltara

IKaeN.id, JAKARTA – Presiden Republik Indonesia (RI) Prabowo Subianto melantik 961 kepala daerah terpilih hasil Pilkada 2024 di halaman Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis (20/2/2025). Sejumlah kepala daerah pun memaparkan rencana kerja dan target yang disesuaikan dengan visi misi selama berkampanye. Salah satunya pasangan Gubernur dan Wakil Gubernur (Wagub) Kalimantan Utara (Kaltara), Dr. H. Zainal A. Paliwang, S.H, M.Hum -Ingkong Ala, S.E, M.Si.

Gubernur Kaltara, Zainal A. Paliwang mengatakan tidak memasang target 100 hari kerja. Namun, semua program akan dilaksanakan secara maksimal. “Kita tidak target 100 hari kerja, semua program akan kami akselerasikan dengan program-program prioritas seperti konektivitas antar wilayah di Kaltara,” kata gubernur Zainal, Jumat (21/2/2025).

“Seperti di wilayah perbatasan dan pedalaman serta kawasan proyek strategis nasional (PSN),” tambah dia.

Zainal menegaskan, sejumlah program pembangunan telah dijalankan termasuk pengembangan wilayah dan sumber daya alam yang memerlukan sistem tata kelola yang berkelanjutan.

“Tinggal disempurnakan atau menjalankan program sebelumnya yang saat ini sedang berjalan, visi misi dan janji politik saya kepada masyarakat Kaltara akan kami kerjakan,” tegasnya.

Zainal mengungkapkan, berjalannya program pembangunan di Kaltara merupakan hal yang dinanti semua pihak. Untuk itu, Gubernur Kaltara dua periode ini berharap masyarakat terus mengawal rencana pembangunan selama lima tahun ke depan.

“Tolong saya diingatkan jika ada program pembangunan yang belum terlaksana atau belum berjalan dengan baik, ini komitmen saya bersama wagub pak Ingkong Ala,” ujar Zainal.

Hal senada juga dikatakan Wagub Kaltara, Ingkong Ala, ia bersama gubernur dan organisasi perangkat daerah (OPD) akan melakukan pertemuan untuk akselerasi sejumlah program sesuai dengan visi misi kepala daerah.

“Semua OPD harus bisa sejalan dengan visi misi kepala daerah, dan harus paham dengan tugas masing-masing OPD. Ini yang pertama akan kita lakukan dulu,” kata Ingkong Ala.

“Visi misi akan berjalan dengan baik jika OPD mampu bekerja, kan sudah jelas masing-masing tupoksinya. Apalagi, Gubernur sudah punya program prioritas pembangunan yang harus direalisasikan oleh OPD terkait,” tegasnya.

Ingkong Ala menambahkan, Presiden Prabowo juga menekankan terkait pelayanan publik yang harus pro rakyat. “Pak Presiden menginginkan agar layanan ke masyarakat juga harus dilaksanakan dengan baik, saya bersama pak Gubernur punya komitmen bersama untuk prioritaskan kepentingan masyarakat,” tutupnya. (dkisp/AF)

Tags: DKISP KaltaraPemprov Kaltara
ShareTweetSendShareSend
Previous Post

Gagah.. Gubernur Zainal Kenakan Seragam Komcad Ikuti Retreat Kepala Daerah di Akmil Magelang

Next Post

Susun Laporan Evaluasi Pemilihan 2024, KPU Bulungan Gelar FGD

Next Post
Susun Laporan Evaluasi Pemilihan 2024, KPU Bulungan Gelar FGD

Susun Laporan Evaluasi Pemilihan 2024, KPU Bulungan Gelar FGD

Kongres Partai Demokrat, Nama Yansen TP Disebut AHY

BKD Kaltara Siapkan Nomenklatur Jabatan Pelaksana

BKD Kaltara Siapkan Nomenklatur Jabatan Pelaksana

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Bercerita dan Bermain dengan Ratusan Anak Tanjung Lapang, Bunda Literasi Malinau Kunjungi TBM Uwi Sikel Mac’a

    Bercerita dan Bermain dengan Ratusan Anak Tanjung Lapang, Bunda Literasi Malinau Kunjungi TBM Uwi Sikel Mac’a

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tak Terbatas Hanya untuk Anak-anak, Bunda Literasi Malinau Harapkan Orang Tua dan Anak Muda Juga Berliterasi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Bekerja di Bumi Benuanta, Pemilik Usaha Diminta Pindahkan Kepesertaan BPJS Kesehatan Nakernya ke Kaltara

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Rangsang Minat Baca Anak, Bunda Literasi Malinau Minta Tumbuhkan Budaya Bercerita dan Mendongeng

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tiba di Makodim 0910/Mln, Letkol Inf. Mochammad Saiful Arif Terima Tradisi Penyambutan Dandim Baru

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
IKAEN ID

Ikuti Kami

Menu

  • Advetorial
  • Budaya
  • Bulungan
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukum & Kriminal
  • Internasional
  • Malinau
  • Nasional
  • Nunukan
  • Olahraga
  • Opini
  • Pendidikan
  • Peristiwa
  • Politik
  • Tana Tidung
  • Tarakan

Tentang Kami

  • Redaksi & Manajemen
  • Kontak
  • Iklan & Advetorial
  • Pedoman Media Siber
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan

© 2022 www.ikaen.id. All right reserved

No Result
View All Result
  • Home
  • Nasional
  • Daerah
    • Bulungan
    • Tarakan
    • Nunukan
    • Malinau
    • Tana Tidung
  • Internasional
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Ekonomi
  • Budaya
  • Pendidikan
  • Opini
  • Tentang Kami
    • Redaksi & Manajemen
    • Kontak
    • Iklan & Advetorial
    • Pedoman Media Siber
    • Standar Perlindungan Profesi Wartawan

© 2022 www.ikaen.id. All right reserved