• Redaksi & Manajemen
  • Kontak
  • Iklan & Advetorial
  • Pedoman Media Siber
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan
Jumat, 23 Januari 2026
IKAEN ID
Advertisement
  • Home
  • Nasional
  • Daerah
    • Bulungan
    • Tarakan
    • Nunukan
    • Malinau
    • Tana Tidung
  • Internasional
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Ekonomi
  • Budaya
  • Pendidikan
  • Opini
No Result
View All Result
  • Home
  • Nasional
  • Daerah
    • Bulungan
    • Tarakan
    • Nunukan
    • Malinau
    • Tana Tidung
  • Internasional
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Ekonomi
  • Budaya
  • Pendidikan
  • Opini
No Result
View All Result
IKAEN ID
No Result
View All Result
  • Home
  • Nasional
  • Daerah
  • Internasional
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Ekonomi
  • Budaya
  • Pendidikan
  • Opini
Home Peristiwa

Ambil Rumput untuk Pakan Ternak, Wanita Paruh Baya Digigit Buaya di Embung Persemaian Tarakan

by Admin
20/01/2026
in Peristiwa, Tarakan
A A
0
Ambil Rumput untuk Pakan Ternak, Wanita Paruh Baya Digigit Buaya di Embung Persemaian Tarakan

SIGAP: Personel Bagian SDM Polres Tarakan tampak membawa wanita paruh baya korban serangan buaya ke RSUKT untuk mendapatkan penanganan medis, Senin (19/1/2026). Foto: Polres Tarakan

IKaeN.id, TARAKAN – Sedang beraktivitas mencari rumput untuk pakan ternak di sekitar Embung Persemaian, Kelurahan Karang Harapan, Kecamatan Tarakan Barat, Kota Tarakan, seorang wanita paruh baya mendapat serangan dari seekor buaya sekira pukul 15.15 WITA, Senin (19/1/2026).

Berdasarkan keterangan tertulis yang diterima IKaeN.id pukul 22.00 WITA dari Polres Tarakan melalui Bidhumas Polda Kaltara, kejadian bermula ketika korban yang identitasnya belum diketahui sedang mengambil rumput di tepi Embung Persemaian untuk pakan ternak sapi.

“Saat sedang beraktivitas, tiba-tiba korban diterkam seekor buaya dan sempat berteriak meminta pertolongan warga sekitar,” rilis Bidhumas Polda Kaltara.

Mendengar teriakan tersebut, personel Bagian SDM Polres Tarakan yang kebetulan sedang melaksanakan kegiatan pembinaan fisik (binsik) terhadap calon siswa (casis) Polri di dekat lokasi kejadian, segera mendatangi untuk memberikan pertolongan.

Dengan sigap, personel berjibaku berupaya melepaskan gigitan buaya yang diperkirakan berukuran panjang sekitar 3 meter dengan lebar kurang lebih 40 sentimeter dari kaki korban.

Setelah berhasil dievakuasi, korban segera ditolong oleh personel Bagian SDM dan dibawa ke Rumah Sakit Umum Kota Tarakan (RSUKT) menggunakan kendaraan dinas Bagian SDM guna mendapatkan penanganan medis lebih lanjut.

“Akibat serangan tersebut, korban mengalami luka serius berupa patah tulang pada bagian betis kaki kanan yang disebabkan oleh gigitan buaya,” ditulis dalam rilis.

Korban masih menjalani perawatan intensif di rumah sakit. masyarakat diimbau agar lebih waspada dan berhati-hati saat beraktivitas di sekitar perairan yang berpotensi menjadi habitat buaya, guna menghindari kejadian serupa terulang kembali. (**)

Tags: Bidhumas Polda KaltaraIKaeN.idPolda KaltaraPolres Tarakan
ShareTweetSendShareSend
Previous Post

Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional, Wakapolda Kaltara Tekankan Tiga Nilai Utama

Next Post

Dorong Peningkatan Kualitas Layanan Peradilan, Gubernur Dukung Zona Integritas Pengadilan Tinggi Kaltara

Next Post
Dorong Peningkatan Kualitas Layanan Peradilan, Gubernur Dukung Zona Integritas Pengadilan Tinggi Kaltara

Dorong Peningkatan Kualitas Layanan Peradilan, Gubernur Dukung Zona Integritas Pengadilan Tinggi Kaltara

Dorong Pelayanan Adaptif di Era Digital, Wabup Bulungan Hadiri Perayaan Natal dan Membuka Seminar Pekerja GKII Daerah Kayan Hilir

Dorong Pelayanan Adaptif di Era Digital, Wabup Bulungan Hadiri Perayaan Natal dan Membuka Seminar Pekerja GKII Daerah Kayan Hilir

Perayaan Natal TBM Wilayah Malinau Kota 2025, Diharapkan Terus Jadi Ruang yang Ramah, Inklusif dan Inspiratif

Perayaan Natal TBM Wilayah Malinau Kota 2025, Diharapkan Terus Jadi Ruang yang Ramah, Inklusif dan Inspiratif

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Soroti Ketimpangan Harga dan Infrastruktur di Perbatasan, Gubernur Kaltara Minta Perhatian Lebih dari Pemerintah Pusat

    Soroti Ketimpangan Harga dan Infrastruktur di Perbatasan, Gubernur Kaltara Minta Perhatian Lebih dari Pemerintah Pusat

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Rangkaian Hari Pers Nasional 2026, 200 Wartawan Dijadwalkan Retret di Akmil Magelang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Intel Core i7-7700K ‘Kaby Lake’ review

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Pengambilan Sumpah dan Penandatanganan Pakta Integritas Seleksi SIPSS TA 2026, Polda Kaltara Tegaskan Transparansi Jadi Kunci Utama

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Shadow Tactics: Blades of the Shogun Review

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
IKAEN ID

Ikuti Kami

Menu

  • Advetorial
  • Budaya
  • Bulungan
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukum & Kriminal
  • Internasional
  • Malinau
  • Nasional
  • Nunukan
  • Olahraga
  • Opini
  • Parlementaria
  • Pendidikan
  • Peristiwa
  • Politik
  • Tana Tidung
  • Tarakan
  • Video

Tentang Kami

  • Redaksi & Manajemen
  • Kontak
  • Iklan & Advetorial
  • Pedoman Media Siber
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan

© 2022 www.ikaen.id. All right reserved

No Result
View All Result
  • Home
  • Nasional
  • Daerah
    • Bulungan
    • Tarakan
    • Nunukan
    • Malinau
    • Tana Tidung
  • Internasional
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Ekonomi
  • Budaya
  • Pendidikan
  • Opini
  • Tentang Kami
    • Redaksi & Manajemen
    • Kontak
    • Iklan & Advetorial
    • Pedoman Media Siber
    • Standar Perlindungan Profesi Wartawan

© 2022 www.ikaen.id. All right reserved